Minggu, 06 Desember 2009

Sie Djien Koei Tjeng Tang Halaman 1 - 26

Sudah Terjual

Jumlah Halaman : 22
Harga : Rp 33.000,-
Sudah Terjual

Kondisi : Halaman 1 - 5, 19-21, dab 25 Fotocopy.
Komik ini kliping (sobekan) yang diambil dari majalah Star periode 4 Oktober 52 sampai 21 Maret 53 (sekitar 5 bulan waktu pengumpulannya). Dibelakang setiap halaman anda bisa mendapat berita atau iklan / reklame tempodoeloe. Inilah bagian pertama kisah Sie Djien Koei Tjeng Tang, periode yang paling menarik dari kisah Sie Djien Koei. Riwayat hidup paling awal Sie Djin Koei, dari sejak lahir hingga dewasa.
Kisah tentang Sie Djin Koei adalah kisah yang serba berlebihan. Si Djin Koei makan 10 mangkok, tapi mengangkat balok kayu 2 batang yang biasanya dikerjakan oleh 20 orang. Sie Djin Koei adalah anak orang kaya, tapi jatuh miskin hingga mencoba bunuh diri di tiang gantungan. Pokoknya serba wah dan bombastis ... tapi mengasyikkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar